Text
TEKNIK RANCANG BANGUN ROBOT
Buku ini membahas mulai dari sisi elektronika yang diawali dengan penjelasan komponen yang digunakan dan diagram skematiknya hing-ga ke sisi mekanik yang dibangun dengan bahan-bahan yang mudah diperoleh, serta pemrograman, baik pemrograman sintaksis maupun
pemrograman visual yang lebih mudah dipahami.
Materi yang dibahas dalam buku ini melingkupi:
Dasar Robotika
Robot Penjejak Garis Sederhana
Robot Target untuk Sasaran Tembak
Robot Soccer Sederhana
Robot Soccer dengan Remote Control Inframerah
Robot Penghindar Halangan
Robot Penghindar Halangan dengan Ultrasonik
Robot Berkaki Enam yang Dikendalikan dengan Remote Control In-framerah
Robot Cerdas Penjejak Garis
Robot dengan Gerakan yang Terprogram oleh Parameter
Robot yang Dikendalikan dengan Bluetooth
Robot Cerdas yang Dikendalikan dengan Remote Contro
2101324095 | 629.892 AND t | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain